Posts

Showing posts from June, 2022

Latar Belakang Analisis Visual Konten Jerome Polin

Image
C ontent Creator adalah orang yang membuat konten edukatif atau menghibur sesuai keinginan audiens. Konten yang dibuat oleh Content Creator bisa macam-macam, bisa foto, video, podcast, tulisan, digital art, dan lainnya. Konten-nya bisa dibagikan melalui media sosial yang sesuai. Bisa YouTube, Twitter, TikTok, Instagram, Facebook, atau blog. Content Creator bisa jadi pekerjaan tetap atau pekerjaan sampingan. Kamu bisa bekerja di perusahaan atau agensi komunikasi. Tapi kalau nggak suka rutinitas dan lebih suka kerja sendiri, kamu juga bisa bekerja sendiri atau self-employed. Sebagai Conten Creator, Jerome Polin merasa bertanggung jawab untuk waktu yang sudah diberikan oleh para penontonnya dalam menonton konten yang ia buat. Ia juga ingin ada manfaat yang bisa diambil dari orang-orang yang menonton karyanya. Maka dari itu, Jerome memilih tema edukasi dalam setiap konten yang ia buat di Youtube. Jerome memiliki cita cita di masa depan. Siapa sangka jika dia ingin menjadi Menteri Pendidika